Sidang Ajudikasi Agenda Putusan Ati Awie Akhirnya Hadir

Foto : Namapak Ati Awie menunggu diruangan Bawaslu
CIANJUR-Sidang ajudikasi sengketa pemilu, antara pemohon calon legislatif partai NasDem dan Komisi Pemilihan Umum (KPU), kembali digelar badan pengawas pemilu (Bawaslu) Kabupaten Cianjur, jumat 15/2/2019.
Sidang ajudikasi agenda putusan digelar Bawaslu pada Jumat ini, rencananya akan berlangsung pada pukul 14.00 WIB.
Pantauan maharnews.com nampak anggota badan pengawas pemilu (Bawaslu) sedang melakukan pembenahan ruang sidang.
Sementara pemohon dalam sidang putusan kali ini, nampak Ati Awie hadir didampingi kuasa hukumnya O Suhendra,SH dan Lidya Indayani Umar, SH.
Ati Awie datang lebih awal dan saat ini tengah menunggu sidang digelar. (NN)
Baca
- Terjadi Tabrakan Pengemudi Sepeda Motor Tewas Ditempat
- Dewan Geram Penyaluran Dana PKH Tidak Tepat Sasaran
- Tiga TKI Bermasalah Berhasil Pulang dan Menerima Haknya
- Dikira Lahan Kantor Kec Cugenang Itu Hibah, Faktanya Ditransaksionalkan
- Sosialisasi Dinilai Minim Potongan Dana PKH Kembali Terulang, Ternyata Ulah Ketua Kelompok Lagi
- Kunjungan Ketum Bravo Komando Disambut Baik Sekdis Pertanian
- Sidang Ajudikasi Agenda Kesimpulan, Kuasa Hukum Ati Awie Minta Bawaslu Batalkan Putusan KPU
Berita Terkait
Tulis Komentar Facebook
Komentar Facebook
Kembali ke Home