Dewan Dorong Seni Budaya Domba Garut Lebih di Tingkatkan

Foto : Ketua Komisi C DPRD Cianjur Hj. Asni Aprianti
CIANJUR. Maharnews.com - Ketua komisi (C) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Cianjur, Hj. Asni Aprianti, mendorong Padepokan Gede Kencana melestarikan Seni Budaya Domba Garut agar lebih di tingkatkan.
Hal itu disampaikan Asni, saat mengikuti kegiatan pembukaan perlombaan kontes uji ketangkasan Seni Budaya Domba Garut, dalam rangka memeriahkan Hut TNI ke 74 tahun 2019, yang digelar Dandim 0608 Cianjur, dilapangan Galian C Desa Cikahuripan, Kecamatan Gekbrong, Minggu (20/10/2019).
"Mudah-mudahan kedepan seni budaya Domba Garut lebih di lestarikan dan lebih ditingkatkan. Karena ini merupakan seni budaya juga, yang memang harus dilestarikan," Tandas Asni. (NN).
Baca
- Meriahkan Hut TNI ke 74 Dandim 0608 Gelar Kontes Seni Adu Ketangkasan Domba Garut
- Habis Di Demo, Pemda Tutup PT. Indocentral
- Dua Pohon Besar Tumbang, Pendopo Cianjur Diamuk Alam
- Dewan Siap Panggil Perusahaan Nakal di Cianjur
- Usai di Lantik : PC PMII Siap Memberikan Warna Baik Untuk Pembangunan Kabupaten Cianjur
- Hadiri Muskercab, Herman Berpeluang Didukung PPP
- 34 RT dan 9 RW di Desa Hegarmanah di Lantik
Berita Terkait
Tulis Komentar Facebook
Komentar Facebook
Kembali ke Home