H-4 Arus Lalin Jalur Cianjur - Sukabumi Masih Lancar

Foto : Kapolsek Warungkondang AKP Gito bersama anggotanya di Pos Pengamanan Lebaran Operasi Ketupat Lodaya 2019
CIANJUR.Maharnews.com - Operasi Ketupat Lodaya 2019 menjelang Hari Raya Idul Fitri 1440 H, setuasi arus lalulintas di jalan raya Warungkondang-Sukabumi pada H-4 arus lalulintas masih lancar.
AKP Gito Kapolsek Warungkondang, saat ditemui awak media di pos pengamanan Minggu 2/6/2019 menyampaikan, Pos pengamanan ini yang berada di perempatan ini, memang kalau kita lihat setuasi arus lalin selama H-4 ini masih lancar.
Kemarin saya survai sampai keperbatasan Gekbrong cukup landei, jadi belum ada lonjakan yang menonjol, kemungkinan susul arus lebaran pas lebaran itu arus lalulintas lokal aja.
"Ya kalau antisipasinya kita kan bepoting anggota diposko siang rawan macet, siap anggota untuk membantu memperlancar saudara-saudara kita yang akan mudik untuk merayakan lebaran,"Tandasnya (NN)
- Nasib Oknum Peminta Upeti di Kejari Bakal Terang Benderang
- PMHA Berbagi Takjil dan Berbuka Bersama
- Indahnya Berzakat di Bulan Suci Ramadhan Bersama H. Agus Surya Dara, SE.SH.MH
- PWI Cianjur Gelar Bukber Bareng Pewarta, di Warnai Santunan Kepada Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
- Dinilai Banyak Kejanggalan, Warga Paksa Hentikan Proyek Pembangunan Jalan Lingkungan
- Dua Orang Petinggi Barjas Cianjur, Jika Terbukti Salah Terancam di Berhentikan
- Pungli PTSL Semakin Menggila